Mobil-mobil terdampar dan lumpur menyapu jalanan usai tanah longsor melanda gedung-gedung selama hujan lebat di pulau Ischia, Italia, pada Sabtu (26/11). Foto: Ciro De Luca/REUTERS Hujan deras melanda pelabuhan Casamicciola Terme, salah satu dari enam kota kecil di pulau itu, pada Sabtu dini hari. Foto: Ciro De Luca/REUTERS Cuaca ...

BANGKAPOS.COM, BANGKA — Peringatan HUT ke 9 Museum Timah Indonesia (MTI) Muntok berlangsung meriah. Berbagai perlombaan yang diikuti pelajar SD, SMP, dan SMA menambah semarak acara. HUT ke 9 MTI Muntok mengusung tema ‘Aku dan Museum Timah Indonesia’ ini ditutup langsung oleh Pj Gubernur Bangka Belitung Ridwan Djamaluddin, Sabtu (26/11/2022). ...

Sebuah helikopter memantau letusan gunung berapi Mauna Loa di Hawaii, Amerika Serikat, Senin (28/11). Foto: USGS/Ken Hon/Reuters Gunung berapi aktif terbesar di dunia tersebut mengalami erupsi untuk pertama kalinya dalam kurun 40 tahun. Foto: USGS/Ken Hon/Reuters Aliran lahar sebagian besar masih terkandung di dalam puncak gunung, akan tetapi warga ...

Anggota “Piedra del Idioma”, koperasi nelayan dan petani, membersihkan waduk El Cerron Grande di Potonico, El Salvador, yang dipenuhi sampah. Foto: Jose Cabezas/REUTERS Mereka menaiki perahu dalam program yang didanai pemerintah El Salvador untuk membersihkan sampah yang menutupi permukaan danau. Foto: Jose Cabezas/REUTERS Dikenal secara lokal sebagai Suchitlan, yang ...

TRIBUN-TIMUR.COM, TORAJA – Wakil Bupati Tana Toraja, Zadrak Tombeg memuji keindahan Tana Toraja.� Hal ini diceritakannya pada saat audiensi bersama Direktur Pemberitaan Tribun Network Febby Mahendra Putra, di ruangannya Senin (28/11/2022).� Toraja memang dikenal sebagai salah satu destinasi wisata dan destinasi budaya terkenal di Indonesia.� Wakil Bupati Tana Toraja Zadrak ...

Ilustrasi kamar hotel. Foto: Tugu Jogja Kabar Pernikahan putera Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep dengan Mantan Puteri Indonesia asal Kabupaten Sleman, Erina Gudono di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo ternyata membawa dampak positif bagi dunia perhotelan di DIY. Okupansi hotel mengalami kenaikan di seputaran tanggal 10 Desember 2022 mendatang. Seperti ...

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA — Pelestari Anggrek Merapi, Musimin merawat tanaman anggrek asli Merapi di Turgo, Pakem, Yogyakarta, Selasa (29/11/2022). Sejak 1996 Musimin telah melestarikan dan membudidayakan sedikitnya 110 spesies anggrek asli Gunung Merapi mulai dari jenis Vanda Tricolor, Dendrobium Crunenatum hingga Trichotosia Ferox. Khusus untuk budidaya anggrek asli Gunung Merapi ...

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SAMBAS – Pintu gerbang batas Kota Singkawang dan Kabupaten Sambas bernama Mahligai Pesisir diresmikan. Peresmian tersebut dihadiri langsung oleh Walikota Singkawang, Tjhai Cui Mie, Bupati Sambas, Satono dan Direktur PT Astra Internasional, Suparno Djasmin, Minggu 27 November 2022. Bupati Satono mengatakan, pintu gerbang batas tersebut merupakan destinasi wisata ...

TRIBUNBATAM.id, BATAM – Tak terasa kini sudah akan memasuki bulan Desember 2022. Memasuki masa akhir tahun, sudahkah Anda merencanakan perjalanan ke luar daerah? Bagi Anda yang hendak bepergian keluar Batam melalui kapal Pelni, berikut Tribunbatam.id menyajikan jadwal terbaru KM Kelud untuk menjadi panduan perjalanan. KM Kelud merupakan kapal besar yang ...

1. Galeri Nasional Indonesia, Jakarta 2. Kampoeng Plered Purwakarta 3. Benteng Pendem Cilacap 4. Pantai Grand Watu Dodol Banyuwangi 5. Wisata Kampung Warna-warni Jodipan Malang 6. Kampung Kuliner Binjai com-Ilustrasi kereta api Foto: Dok. Kementerian Pariwisata Kereta api masih menjadi salah satu moda transportasi favorit pilihan traveler. Selain anti-macet, ...

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, KETAPANG – Bupati Ketapang Martin Rantan, SH, M.Sos yang diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Ketapang Alexander Wilyo, S.STP, M.Si membuka Gawai Dayak Bapalas Banua Kecamatan Kendawangan, Kabupaten Ketapang, Jumat 25 November 2022 di Kebun Eco Camp di Jalan Sukaria-Sui Gantang. Dalam acara tersebut juga dilakukan acara Kisar Pesaling ...

TRIBUNSUMSEL.COM, KAYUAGUNG –� Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) menyediakan bus sekolah secara gratis.� Bus Sekolah di OKI berujuan mengurangi penggunaan kendaraan bermotor oleh para pelajar yang masih belum memiliki surat izin mengemudi (SIM) ataupun menumpang mobil pickup menuju ke sekolahnya. “Alasan disediakannya bus gratis, lantaran banyaknya siswa dan siswi ...

Wali Kota Ternate, M. Tauhid Soleman. Foto:Istimewa Wali Kota Ternate, Maluku Utara, M Tauhid Soleman, dijadwalkan akan membuka secara resmi Festival Bahari di lokasi Land Mark, pada Minggu, (27/11) besok. Festival tersebut, bagian dari rangkaian event Hari Jadi Ternate (HAJAT) ke-772 yang jatuh pada 29 Desember 2022. Hal itu ...

Liburan (Ilustrasi) REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Akhir tahun menjadi salah satu momen yang paling dinantikan untuk traveling. Liburan di periode akhir tahun membutuhkan persiapan yang lebih matang, baik dari segi alokasi budget, logistik, kesehatan diri hingga rencana perjalanan. Hal ini mengingat momen akhir tahun merupakan high season dan destinasi tujuan cenderung ...

Pameran pariwisata Sarawak di Ayani Megamall Pontianak. Mereka mempromosikan wisata alam, budaya, hingga wisata medis dan pengobatan. Foto: Teri/Hi!Pontianak Hi!Pontianak – Event Sarawak Tourism Board (STB) bertajuk “Karnaval Pelancongan Sarawak” hadir di Pontianak tepatnya di Ayani Mega Mall, sejak dari tanggal 25 November sampai 27 November 2022. Director of ...

TRIBUNBANTEN.COM – Mengisi waktu libur akhir pekan enaknya jalan-jalan mengitari Serang-Pandeglang Provinsi Banten. Di Pandeglang, terdapat Kecamatan Mandalawangi yang terkenal akan keindahannya. � � Bagaimana tidak, kecamatan ini dikelilingi oleh tiga pegunungan sekaligus yang ada di Banten. Yaitu Gunung Aseupan, Gunung Karang, dan Gunung Pulosari. Pemandangan pesawahan di Mandalawangi Kabupaten ...

WARTAKOTALIVE.COM, CIANJUR – Jalur Cipanas – Cianjur sudah terbuka untuk umum pascalongsoran besar yang terjadi akibat gempa berkekuatan magnitudo 5,6 yang terpusat di 10 kilometer Barat Daya Kabupaten Cianjur pada Senin lalu (21/11/2022).� Namun meski sudah terbuka untuk umum banyak pengendara baik roda dua maupun roda 4 yang melintas penasaran ...

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA BARAT � Di tengah terik dan hiruk pikuk kehidupan kota Jakarta, rupanya ada satu tempat yang menawarkan kesejukan paripurna. Hutan Kota Srengseng namanya. Tempat wisata edukasi yang ramah anak ini, dibangun sejak 1995 dan berdiri di atas lahan seluas 10,15 Ha. Adapun lokasinya, berada di Jalan H. ...

Ribat di Susa, Tunisia. REPUBLIKA.CO.ID,  Susa (Sousse), di manakah ia berada? Ini adalah kota di pantai laut Mediterania, Tunisia. Pada zaman Byzantine, kota ini dikenal dengan nama Justianapolis, sebagai penghormatan kepada Justinian yang membangunnya kembali setelah dihancurkan oleh kaum Vandal. Nah, di tengah Kota Susa ini terdapat bangunan besar ...

Wisatawan berfoto selfie di Pantai Sanur, Bali – IST DENPASAR, kanalbali.com – Optimisme Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Bali, Tjok Bagus Pemayun membuncah terkait kunjungan wisatawan mancanegara pada Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022 di Bali. Salah-satunya karena kesuksesan menggelar KTT G20. “Kalau rata-rata per hari wisatawan mancanegara saat ...

Hotel yang ditempati suporter Australia di Qatar mengalami kebocoran di kamar mandi, munculnya limbah di air hotel, dan tak ada air panas di penginapan. Doha: Penggemar asal Australia mempertimbangkan untuk meninggalkan Qatar lebih cepat dari yang seharusnya. Socceroos masih memiliki satu pertandingan tersisa di Piala Dunia, namun karena masalah ...

Laporan Wartawan TribunSolo.com, Ibnu Dwi Tamtomo TRIBUNSOLO.COM, KLATEN – Dua objek wisata di Klaten harumkan nama Kota Bersinar di kancah nasional pada ajang Anugerah Pesona Indonesia (API) Award 2022.� Malam puncak API Awards 2022 tersebut di Gedung AAC Dayan Dawood, Kota Banda Aceh, Jumat (25/11/2022). Pada kesempatan tersebut, destinasi wisata ...

Sejumlah pengunjung mengamati Festival Cahaya di Jardin des Plantes, Paris, Prancis Foto: Gonzalo Fuentes/REUTERS Keanekaragaman hayati menjadi tema pada Festival musim dingin tahun ini. Foto: Gonzalo Fuentes/REUTERS Dirancang bekerja sama dengan para ilmuwan dari Museum of Natural History, patung-patung tersebut adalah kreasi asli yang diterangi dengan lampu LED konsumsi ...

Pasren Asthana, tempat nongkrong baru di Kemang, Jakarta Selatan. Foto: Dok. PT Urban Jakarta Komersial (UJK) Kabar gembira bagi kamu anak nongkrong Jakarta Selatan. Sebab, di Kemang kini terdapat tempat baru yang bisa jadi alternatif pilihan kamu buat nongkrong bareng teman dan pasangan. Adalah Pasren Asthana Kemang, area komersial ...

TRIBUNPALU.COM, MOROWALI – Air Terjun Sakita, Desa Sakita, Kecamatan Bungku Tengah, spot wisata yang perlu Anda kunjungi saat berada di Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah. Lokasi air terjun mudah dijangkau karena masih berada di kecamatan dalam kota. Selain itu, titik Air Terjun Sakita juga terdaftar dalam Google Maps. Hanya saja, ...